Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2023

Studi Kasus Teknik Kompilasi di Perusahaan

Nama : Amelia Halawati  NIM : 202031015  Kelas : E (Teknik Kompilasi)  Teknik Kompilasi merupakan Teknik dalam melakukan pembacaan suatu program yang ditulis dalam bahasa sumber, kemudian diterjemahkan ke dalam suatu bahasa lain yang disebut bahasa sasaran. Dalam melakukan proses penerjemahan tersebut, sudah barang tentu kompilator akan melaporkan adanya keanehan-keanehan atau kesalahan yang mungkin ditemukannya. Proses penerjemahan yang dilakukan oleh kompilator ini disebut proseskompilasi (compiling).  Tahap-tahap kompilasi:  -  Analisis Leksikal - Analisis Sintaktik/Semantik  - Intermediate Code Generation  - Optimization - Object Code Generation Sebagai contoh umum, berikut adalah beberapa studi kasus yang umum terkait dengan Teknik Kompilasi di perusahaan:  1.  Pengembangan Compiler Internal: Perusahaan dapat memiliki tim yang bertanggung jawab untuk         mengembangkan kompiler internal. Studi kasus semacam ini dapat melibatkan pengembangan             kompiler khusus untuk bah

Tahapan pada Teknik Kompilasi

Analisis sintak lebih sering disebut penguraian (parsing). Tujuan utama dari analisis sintak adalah memeriksa apakah urutan token-token yang dihasilkan sesuai dengan tata bahasa dari bahasa yang bersangkutan. Misalnya bahasa C mengenal kalimat: jumlah++; yang berarti menaikkan harga variabel jumlah dengan angka satu. Tetapi kalimat di atas akan salah jika dikompilasi dengan kompilator bahasa Pascal, karena tidak sesuai dengan tata bahasa Pascal. Dalam analisis sintak, tata bahasa yang digunakan untuk mendefinisikan aturan sintak suatu bahasa disebut tata bahasa bebas konteks (Context Free Grammar). Tata bahasa ini memiliki empat komponen penting yaitu himpunan simbol terminal, himpunan non-terminal, himpunan produksi dan simbol awal. Dalam bahasa pemrograman, yang disebut terminal adalah token. Contoh terminal adalah token. Contoh token misalnya kata kunci (keyword) if, while, dan identifier serta bilangan. Sedangkan non-terminal merupakan variabel-variabel sintak yang menyatakan himpu